Realisasi APBDes Desa Sekarpuro Tahun Anggaran 2022


Dalam rangka melaksanakan ketentuan Pasal 103 Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa, […]
MUSDES Penetapan Perdes APBDes Perubahan Anggaran Kegiatan TA 2022


Pemerintah Desa Sekarpurp, Kecamatan Pakis menggelar Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan Perdes APBDES Perubahan Anggaran Keuangan Tahun Anggaran 2022. Bertempat di Balai Desa Sekarpuro, Rabu (02/11/2022) Pukul 19.00 WIB Musyawarah Desa kali ini dihadiri oleh BPD dan anggotanya, Kepala Desa beserta Perangkat Desa Parakan serta seluruh ketua RT dan RW Se-Desa Sekarpuro. Dalam musyawarah Desa (Musdes) […]